Kamis, 16 Februari 2017

Membuat List pada HTML

Tidak ada komentar

List atau data yang berurutan kebawah merupakan tag HTML yang berfungsi untuk menampilkan data secara berurutan kebawah. Dalam penulisan HTML kita menggunakan tag <li> untuk mendefinisikan list. Dalam penggunaan list HTML ada 2 jenis tampilan list yang dapat kita gunakan yaitu ordered list dan unordered list.
  • Ordered List : Berfungsi untuk menampilkan list dalam bentuk angka. Penulisan tag HTMLnya adalah <ol>
  • Unordered List : Berfungsi untuk menampilkan list dalam bentuk bulatan atau kotak. Penulisan tag HTMLnya adalah <ul>
CONTOH



Tidak ada komentar :

Posting Komentar